Skip to main content

TOP 5 DotA 2 Youtube Channel



Game Defense of the Ancient 2, atau yang lebih populer dengan sebutan DotA 2 kini sedang banyak dinikmati oleh para gamer diseluruh dunia. DotA 2 sendiri adalah pengembangan dari versi DotA 1 yang sebelumnya juga banyak dimainkan.
Pada postingan kali ini, saya akan membahasa tentang 5 top Youtube channel yang membahas tentang Dota 2. Channel-channel Youtube tersebut membahas, bagaimana cara bermain sesuai  Hero DotA 2 yang anda gunakan. Selain menayangkan cara bermain, beberapa juga ada yang menampilkan kejadian-kejadian unik dan lucu pada saat permainan berlangsung.
  1. DotaCinema

    DotaCinema pada saat saya membuat artikel ini telah memiliki 1.094.408 subscribers dan juga telah ditonton sebanyak 405.868.800 kali. DotaCinema menayangkan berbagai video tentang dota mulai dari cara bermain dota hingga kejadian-kejadian lucu saat permainan berlangsung. Berikut ini adalah link channel dari DotaCinema.
  2. Navi.Dota2

    Para pemain game DotA 2 pasti tahu tentang Natus Vincere. Mereka dalah team yang pernah menjuarai turnamen DotA 2 yang diselenggarakan oleh Valve. Salah satu pemain yang paling fenomenal dari team NAVI adalah Dendi. Banyak pemain DotA 2 yang mengikuti cara bermain yang dilakukan oleh Dendi. Pada channel youtube yang mereka miliki telah memiliki 921.551 subscribers dan telah lebih dari 217.732.572 kali penayangan video yang mereka miliki.
    Berikut ini adalah link channel dari Navi.Dota2.
  3. Purge Gamers

    Purge Gamers dijalankan oleh Kevin Godec yang merupakan pemain DotA dan juga adalah youtubers. Kevin mulai ada menjadi youtubers sejak Februari 2008. Dalam video DotA 2 yang diunggah kevin merukan kegiatan-kegiatan dia bermain DotA 2. Banyak player baik level Newbie player maupun Pro player mulai bermain dengan menonton cara bermain yang ada pada channel ini. Purge Gamers telah memiliki 324.849 subscribers dan 83.659.730 kali penayagan.
    Berikut ini adalah link channel dari Purge Gamers
  4. joinDota

    "A Broadcasting group that brings you the best DOTA from around the world, with the focus on Valves DOTA 2" kalimat tersebut merupakan kalimat yang ditulis pada kolom about dichannel joinDota. joinDota telah memiliki 213.657 subscribers dan 58.352.213 video yang telah ditayangkan.
    Berikut ini adalah link channel dari joinDota.  
  5. NoobfromUA


    Selain video in game, NoobfromUA juga menayangkan video-video wawancara dengan para pemain DotA 2 saat event summit DotA berlangsung. NoobfromUA telah memiliki 300.643 subscribers dan telah sebanyak 111.736.059 kali penayangan video.
    Berikut ini adalah link channel dari NoobfromUA.   
Itulah 5 top channel youtube yang membahas DotA 2 menurut saya. Jika ada perbedaan silahkan tinggalkan komentar yang pada bagian komentar dibawah ini. Terimakasih telah membaca dan berkunjung ke blog saya ini.

Comments

Popular posts from this blog

Tutorial Menambahkan Readmore pada Blogspot

Selamat malam sahabat bloger, pada malam ini saya akan memposting bagaimana cara manambahkan navigasi Read More pada blog anda. Sebelumnya mungkin anda akan tertarik untuk membaca Menambahkan Bootstrap CSS Framework Pada Blogspot karena beberapa bagian styling link yang saya gunakan menggunakan class css yang ada pada Bootstrap Framework. Langkah-langkah ini saya dapatkan setelah melakukan beberapa percobaan menambahkan read more dengan cara-cara berbeda. Sehingga, menurut saya, ini adalah cara paling simple yang diberikan oleh seorang blogger internasional yang diposting di halaman blognya [http://netoopsblog.blogspot.com/2013/08/add-automatic-read-more-trick-blogger-blogs.html]. Berikut adalah langkah-langkah menambahkan link Read More pada blogspot : Pilih menu Template lalu klik pada tombol Edit HTML .  Selalu backup template anda sebelum melakukan perubahan pada kode-kode HTML pada halaman Edit HTML. Cari kode </head>. Copy kode berikut ini, lalu Paste tepat d...

Pengertian Database | Sistem Informasi

Menurut para ahli : Gordon C. Everest Database adalah kumpulan data yang mekanis, terbagi, terdefinisi secara formal dan dikontrol secara terpusat pada organisasi Christoper J. Date Database adalah koleksi data operasional yang tersimpan dan terpakai oleh sistem aplikasi dari suatu organisasi. Data Input adalah data yang masuk dari luar sistem. Data Output adalah data yang dihasilkan oleh sistem. Data Operasional adalah data yang tersimpan pada sistem. Toni Fabbri Database adalah sebuah sistem file-file yang terintegrasi yang minimal mempunyai primary key untuk perulangan data. Sehingga dapat disimpulkan bahwa database adalah Kumpulan data yang mekanis, terdefinisi secara formal, tersimpan dan terpakai oleh sistem applikasi dan mempunyai primary key yang digunakan untuk perulangan data. Dalam sistem komputer, database tersimpan secara digital pada sebuah komputer server dan dikelola dengan DBMS ( Database Management System ). Sebelum adanya DBMS, penyimpanan data d...